Thursday, August 23, 2018

Mandiri Tabungan Rencana

Apa itu Mandiri tabungan Rencana?
Tabungan sejenis deposito yang bisa disetor(tambah saldo) tapi tidak bisa ditarik sebelum jatuh tempo. Jangka waktu minimal yang bisa diambil yaitu 1tahun dengan nilai setoran minimal 100ribu per bulan. Jika kita ambil 2tahun maka sudah termasuk asuransi hidup senilai setoran dikali sisa jangka waktu.
Contohnya,,
Saya ambil Tabungan rencana mandiri 2 tahun dengan setoran 200ribu pada bulan januari 2017. Namun pada bulan februari 2018 saya belum sempet setor kemudian meninggal, maka.. dana tabungan saya ada 1.400.000 + bunga (saya asumsikan 10%). Nah kemudian istri saya mau mencairkan tabungan tersebut. Uang yang didapat saat pencairan adalah 2.600.000+260.000+2.200.000=5.060.000

Loh kok??



Jadi yang 2.200.000 itulah tambahan dari asuransi..

Lumayan kan buat nabung,,
Daripada deposito gak ngumpul2,, mending nyicil, trus kalo dah dapet banyak tinggal masukin deposito deh,, ato bisa juga buat beli emas. Kan lumayan buat investasi masa depan.


Itulah sedikit tambahan investasi untuk merencanakan hari tua anda, tentunya selain ikut dplk, perlu juga kita siapkan investasi jangka pendek semacam mandiri tabungan rencana ini. Dana likuid seperti emas.


1 comment:

  1. ingin cari tahu tentang keutamaan suami yang baik dalam hubungan dan berkomunikasi?
    Kategori suami idaman

    ReplyDelete

Popular Posts